
Launching PBB-P2, Bupati Setor PBB Online
Bupati Purbalingga Sukento Rido Marhaendrianto melakukan pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan Pedesaan dan Perkotaan (PBB-P2) secara online di Pendapa Dipokusumo, Kamis (6/3). Acara itu menandai diluncurkannya pengalihan pengelolaan pemungutan PBB-P2 dari pemerintah pusat kepada pemda Purbalingga. Selain Bupati, pembayaran PBB-P2 juga dilakukan oleh Direktur Umum Bank Jateng Radjim setelah keduanya menerima SPPT PBB-P2 dari Kepala…